NIck Kuipers Persembahkan Tiga Poin Untuk Dedi Kusnandar
2 months ago
17
ARTICLE AD BOX
Berita Liga 1 Indonesia: Keberhasilan menang dari Barito Putera dipersembahkan Nick Kuipers bagi Dedi Kusnandar. Gelandang bertahan Persib ini mengalami cedera horor yang membuatnya dibawa ke rumah sakit.