Chelsea Tunjukkan Semangat Juang dalam Kemenangan 2-1 atas Brentford

2 months ago 22
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Chelsea terus melanjutkan tren positif mereka dengan kemenangan 2-1 dalam derbi London melawan Brentford di Stamford Bridge, Senin (16/12) dini hari WIB. Dalam laga ini, tim asuhan Enzo Maresca menunjukkan semangat, tekad, dan rasa lapar untuk meraih kemenangan, yang membuat sang pelatih merasa sangat bangga.
Read Entire Article