Arne Slot Bela Andy Robertson Usai Dapat Kartu Merah di Laga Kontra Fulham

1 month ago 15
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Pelatih kepala Liverpool, Arne Slot tidak menyalahkan Andy Robertson atas kartu merah yang diterimanya saat melawan Fulham di mana timnya dua kali bangkit dari ketertinggalan untuk meraih hasil imbang 2-2 dalam pertandingan menegangkan di Anfield.
Read Entire Article